News Breaking
Live
wb_hadi

Breaking News

Hilangnya Budaya Daerah,Disbuparpora Gelar Lomba Permaian Tradisional

Hilangnya Budaya Daerah,Disbuparpora Gelar Lomba Permaian Tradisional


The Jambi Times - Sarolangun - Kecintaan generasi muda terhadap seni budaya tradisional, di sinyalir tengah mengalami pergeseran dan cendrung ditinggalkan.

Dengan kondisi tersebut Dinas Kebudayaan Pemuda  dan Olah Raga (Disbudparora) Sarolangun menggelar event dengan permaian,tradisional yang selama ini sudah semakin terlupakan.

Seperti yang di sampaikan oleh Aslami ,Kadis Budparora Sarolangun mengatakan bahwa,”Perbedaan zaman semkain membuat kesenain tradisonal yang memiliki filsasfah kehiudpan mulai ditinggalkan anak anak masa kini.


"Memang ada perbedaan zaman. Kini dan dulu beda. Tapi apakah dengan kemajuan, lantas ditinggalkan begitu saja. Apakah cuma dijadikan cerita," kata Aslami Zaky.


Kadis Budparpora Sarolangun itu mengatakan, tradisi sejenis olahraga tradisional seperti enggrang dan tradisi agama asli Jambi, kini ibarat bak batang terendam.


"Kini nyaris hilang. Engkrang ini kan seni olahraga zaman dulu. Jadi perlu kita kita bangkitkan lagi," ujarnya.


Bukan hanya itu saja ternyata olahraga semacam ini katanya, tak perlu butuh anggaran besar dan cukup simpel dilakukan tanpa disadari bila memiliki dua sisi.

"Disamping olahraga. Kita tajamkan konsep lama yang pudar. Untuk itu, kecintaan anak muda kita. Rasa geregetnya pada seni tradisional digugah lagi," katanya.


Namun dalam pelaksanaanya sangat dibutuhkan waktu dan progresifitas tinggi katanya, mempertahankan sejarah yang dimiliki Sarolangun.


”Genarasi dini  harus diarahkan,Difasilitasi ke arah baik. Bukan malah mengajak carut marut tapi ya tidak setengah hati dilakukan. Memasyaratkan budaya kita bukan seuatu kemunduran. Disitu ada nilai historis. Catatan sejarah yang musti dipertahankan," pungkasnya.(

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.