News Breaking
Live
wb_hadi

Breaking News

Aksi Damai di Sambut Aksi Tandingan Soal Proyek

Aksi Damai di Sambut Aksi Tandingan Soal Proyek

THE JAMBI TIMES - BATANG HARI - Senin ( 09 oktober 2017 ) hari ini Ormas/LSM Koalisi masyarakat peduli jambi yang berada di kota jambi mendatangi kantor bupati batang hari dengan maksud adakan aksi damai terkait ada nya dugaan tindak pidana korupsi di kabupaten batang hari.Khusus nya di dinas pekerjaan umum kabupaten batang hari.

Afdil caniago selaku korlap aksi dari ormas/lsm koalisi masyarakat peduli jambi mengatakan saat di wawancarai the jambi times.com "Berdasarkan investigasi kami di lapangan kami dari ormas/lsm koalisi masyarakat peduli jambi menemukan ada nya dugaan tindak pidana di kabupaten batang hari yakni di dinas pekerjaan umum kabupaten batang hari.Salah satu cntohnya di duga keras tindak pidana korupsi di mulai dari proses lelang atau tender yang mana pada proses tender tersebut terlihat jelas panitia tender / lelang yaitu POKJA 1 ULP pengadaan barang dan jasa dinas pekerjaan umum kabupaten batang hari di duga telah mengarahkan pemenang tender kepada salah satu rekanan tertentu."

 Dan di duga Adi selaku ketua POKJA 1 ULP Pengadaan barang dan jasa pemerintah dinas pekerjaan umum kabupaten batang hari telah menerima succes fee sebesar 2 sampai 3 persen dari rekanan yang sudah di tentukan.Maka tidak heran jika CV PRIMA UTAMA bisa mengalahkan CV PUTRA TUNGGAL.Walaupun pada proses tersebut jelas jelas di duga POKJA 1 ULP pengadaan barang dan jasa dinas pekerjaan umum kabupaten batang hari telah mengangkangi PERPRES NO.70 TAHUN 2012.tentang pengadaan barang dan jasa pemerintah.serta ada nya dugaan pelanggaran UU No.5 tahun 1999.tentang larangan praktek monopoli dan persaingan usaha yang tidak sehat.Salah satu contoh nya yakni pada paket pembangunan jalan lingkungan penduduk lama Rt 01 s/d Rt 07,Kelurahan terusan,kecamatan muaro sebo ilir,kabupaten batang hari.

Dengan pagu paket Rp.405.000.000..harga terkoreksi sebesar Rp.390.812.000..yang di menangkan oleh CV PRIMA UTAMA,Hebat nya proses ini penuh dengan kejanggalan antara lain yakni Perusahaan tersebut tidak di legalisir,kemudian pada beberapa paket lelang pada saat batas akhir pemasukan penawaran ternyata panitia lelang telah menambahkan waktu 7 jam.dan yang lebih hebat nya lagi proses lelang ini di umumkan hanya satu jam sebelum penutupan.." Ada apa dengan keanehan ini..? Korlap menambahkan.

 Dan banyak lagi kejanggalan di dinas pekerjaan umum kabupaten batang hari yang di duga menjadi sarang koruptor.

 Berdasarkan fakta fakta yang kami dapat kami ormas / lsm koalisi masyarakat peduli jambi meminta dengan tegas agar Aparat penegak hukum  ( Kapolda dan kajati jambi ) untuk dapat memanggil dan memeriksa serta menahan bapak kepala dinas pekerjaan umum kabupaten batang hari.Dan bapak Adi selaku ketua panitia lelang tender POKJA 1 ULP ,kabupaten batang hari.

Dan yang kedua segera usut tuntas serta  lite dan dike seluruh proses tender/ lelang di bidang CIPTA KARYA dinas pekerjaan umum kabupaten batang hari pada tahun 2017 khusus nya pada 32 lelang tender yang sudah kami maksud kan.Dan yang terakhir Segera lakukan lelang ulang untuk 32 lelang tender di bidang cipta karya di dinas pekerjaan umum kabupaten batang hari tahun 2017.."Dan masalah ada nya aksi tandingan yang di laksanakan kawan kawan yang ada di kabupaten batang hari kami menimbulkan tanda tanya besar...Ada apa dengan semua ini...?" Yose menambahkan.

 Di tempat terpisah Usman yusup selaku ketua Lsm kompital kabupaten batang hari beliau menyampaikan kami beberapa ormas dan lsm yang ada di kabupaten batang hari amat sangat merasa terganggu atas ada nya kedatangan rekan rekan ormas/lsm dari kota jambi ini mereka seolah tidak menghargai kami yang ada di kabupaten batang hari yang kami cintai ini.Dan setelah kami cek di kesbangpol kabupaten batang hari ormas /lsm ini belum terdaftar di kabupaten batang hari." Tegas Usman yusup.( iip )

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.