News Breaking
Live
wb_hadi

Breaking News

Sekda Tanjab Timur Ikut Rakor Koordinasi Pengamanan dan Penengakan Hukum Protokol Kesehatan Pilkada Melalui Vidcon

Sekda Tanjab Timur Ikut Rakor Koordinasi Pengamanan dan Penengakan Hukum Protokol Kesehatan Pilkada Melalui Vidcon

The Jambi Times, MUARASABAK | Sekretaris Daerah Kabupaten Tanjung Jabung Timur (Tanjab Timur), Sapril, S.I.P, Rabu (9/9/20) siang kemarin, mengikuti Rapat Koordinasi (Rakor) pengamanan dan penegakan hukum protokol kesehatan Covid-19 dalam pelaksanaan Pilkada serentak tahun 2020 melalui Video Conference (Vidcon) di ruang kerjanya.

Saat mengikuti Rakor, Sekda didampingi oleh Kapolres Tanjab Timur, AKBP Deden Nurhidayatullah, SH, S.I.K, Dandim 0419/Tanjab, Letkol Inf Erwan Susanto, S.I.P, perwakilan dari Kejari Tanjab Timur, Kasat Pol-PP dan BPBD.

Sedangkan untuk peserta Rakor keseluruhannya, diikuti juga oleh Menkopolhukam, Mendagri, Ketua KPU, Bawaslu, Panglima TNI, Kapolri, Jaksa Agung, Kabin dan Kasatgas Covid-19, Gubernur, Bupati, Forkompinda ditingkat Provinsi dan Kabupaten. (humas)

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.