News Breaking
Live
wb_hadi

Breaking News

Akibat Hujan, Plafon Malioboro Mall Ambrol

Akibat Hujan, Plafon Malioboro Mall Ambrol


The Jambi Times, YOGYAKARTA | Atap Malioboro Mall Ambrol akibat talang  plafon bocor di tumpah air hujan. Peristiwa ini terjadi pukul 15.30 Wib  pada  24 Februari 2020. Kejadian ini dilaporkan oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Yogyakarta.
Berdasarkan RILIS yang disampaikan oleh BPBD Kota Yogyakarta penyebab nya adalah talang pembuangan air hujan bocor dan menimpa plavon  yang tidak kuat dan mengakibatkan ambrol plavon di lantai 3 tersebut.

Lokasi kejadian ini di Malioboro Mall Jalan Malioboro Mall no 52-28 Suryatmajan. Danurejan Yogyakarta. Pemilik  Mall tersebut  adalah PT Yogya Indah Sejahtera Malioboro Mall

 

Air hujan bersama plafon yang runtuh menimpa Eskalator dan atrium. Selain BPBD pihak dari Koramil Danurejan dan Polsek Danurejan turun kelokasi. Tidak ada korban jiwa dalam musibah ambrolnya plafon Malioboro Mall ini. (**)


Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.