News Breaking
Live
wb_hadi

Breaking News

Kebakaran,Empat Mobil Damkar di Kerahkan

Kebakaran,Empat Mobil Damkar di Kerahkan


The Jambi Times - Bangko -- Warga Kungkai Bukit  Kelumbu kecamatan Bangko di landa musibah kebakaran ,satu rumah milik Abubakar (65) di lalap api sekitar pukul 12.00 ,Kamis (12/2/2015).

Akibatnya kerugian di tafsirkan mencapai Rp 300 juta. Hal itu di ungkap peltu kades Kungkai Sahban.

"Terbakarnya rumah milik Bakar terjadi sekitar pukul 12.00, barang yang  hangus  terbakar adalah berupa uang, emas, komputer, kalau di nilai mencapai 300 juta lebih, " jelas Sahban kepada sejumlah wartawan.

Saat di tanya apa penyebab terjadinya kebarakan, Sahban mengatakan akibat konslet listrik di bagian atap.

"Ini beruntung tidak menyebar ke rumah tetangga lainnya, karena ada warga yang sedang duduk di tokoh dan meminta pertolongan, sekitar lima menit kejadian barulah mobil damkar datang memamdankan api, " ungkap Sahban.

Tapi sebelum datangnya mobil damkar warga terlebih dahulu memadamkan api dengan cara meniram dengan mengunakan ember. Setelah lima menit api yang melalap rumah, barulah damkar tiba di lokasi kejadian namun akhirnya rumah Abubakar ludes di lalapa si jago merah, karena rumah miliknya bagia atas terbuat dari kayu.

Sementara Badan Penangulangan Bencana Daerah (BPBD) Regu 1 Damkar,Eralita saat dikonfirmasi sejumlah wartawan mengatakan, "Mendapatkan informasi dari warga adanya rumah terbakar, tim pun langsung kerahkan empat mobil damkar.

"Kami dapat informasi dari warga setempat, bahwa ada rumah warga Kungkai terbakar, namun api terlalu besar, maka api juga susah dijinakkan, " tutupnya. (lik)

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.