News Breaking
Live
wb_hadi

Breaking News

Pemerintah Kabupaten Aceh Utara Mendapatkan WTP

Pemerintah Kabupaten Aceh Utara Mendapatkan WTP

ACEH | Aceh utara kembali menorehkan hasil yang sempurna atas kembali memperoleh sebuah penghargaan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) tahun anggaran 2017 dari Pemerintah Republik Indonesia melalui Kementerian Keuangan di Gedung Amel Convention Hall, Banda Aceh, 29 November 2018.

Abdul Rafar salah satu tokoh di Kecamatan Tanah Jambo Aye ini adalah  kesuksesan kita bersama, yang  kembali diraih penghargaan WTP yang diperoleh oleh Kabupaten Aceh Utara yang langsung diterima oleh Muhammad Thaib selaku  Bupati Aceh Utara Atas kerja keras yang terus dilakukan.

Usai menghadiri rapat koordinasi keuangan Provinsi Aceh untuk tahun 2018.

Penghargaan kepada  Pemerintah Kabupaten Aceh Utara menerima penghargaan WTP tahun anggaran 2017 diserahkan langsung oleh Plt Gubernur Aceh, Nova Iriansyah kepada Bupati Aceh utara.

Abdul Rafar melalui The Jambi Times  Jum’at 30 November 2018  sangat mengapresiasikan atas kesuksesan Aceh Utara Muhammad Thaib atau yang biasa di sapa Cek Mad dalam membangun Aceh Utara dengan managemen keuangan profesional sehingga setiap SKPA mempunya catatan penting dalam baik dalam pengunaan anggaran maupun managemen yang padu.

"WTP juga merupakan bagian untuk memberikan semangat kepda setiap kabupaten untuk lebih profesional dan ini adalah kenerja  Pemerintah Kabupaten  Aceh Utara  sehingga  ini sangat hati - hati karena jangan sampai ada dana yang tidak bisa direalisasikan sehinggga akan dipotong oleh pemerintah pusat, seperti dana DAK dan DID".

Abdul Rafar  juga menambahkan penghargaan WTP dengan pengawasan yang best controlling terkait dengan pelaksanaan kegiatan yang ada pada setiap SKPK.

"Puji syukur atas kesuksesan  Pemerintah Kabupaten  Aceh Utara selama pemerintahan Muhammad  Thaib yang sudah tiga periode yang memperoleh penghargaan yang sama. 

' Ini akan memberi semangat baru dalam membangun Aceh Utara yang lebih baik kedepan", ungkap Abdul Rafar.

Koresponden: muhammad

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.