News Breaking
Live
wb_hadi

Breaking News

Kegiatan Rabat Beton Mekar Tanjung diduga Tidak Sesuai Bestek

Kegiatan Rabat Beton Mekar Tanjung diduga Tidak Sesuai Bestek


THE JAMBI TIMES -KUALA TUNGKAL -Kegiatan pembangunan jalan rabat beton di desa Mekar Tanjung yang menggunakan anggaran dana desa tahun 2017  sebesar Rp. 280.150.000, yang di kerjakan dengan sistim swakelola  dengan volume 2 X 620 m.  Di duga di kerjakan tidak sesuai dengan a RAB/gambarnya. 

Pasalnya ada tampak sejumlah kejanggalan di temukan di lapangan,  seperti besi ysng kecil, yang di duga menggunakan besi ukuran enam tak cukup, bahkan ketebalan yang tidak menentu, belum lagi permukaan jalan yang bergelombang, tidak rata.

Tentunya hal ini, berimbas pada mutu serta ketahan jalan tersebut, dan syarat dengan korupsi.
Samsul selaku Kades Mekar Tanjung menuturkan bahwa kegiatan rabat beton ini memang menggunakan besi 6. 

"Dengan ketebalan 15 cm, dan panjang 620 meter,ya berkilah kalau besi yang di gunakan besi 6 tidak cukup",tandasnya. (Aan)

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.