News Breaking
Live
wb_hadi

Breaking News

Terkait Dana 20 M APBD 2013,Proyek Dinas PU Sarolangun Jadi Sorotan Publik

Terkait Dana 20 M APBD 2013,Proyek Dinas PU Sarolangun Jadi Sorotan Publik




The Jambi Times - Sarolangun -  dengan di tundanya anggaran 20 M DI Tahun 2013 ini DI Dinas Pekerjaan Umum Dan Perumahan Rakyat  menjadi sorotan public pasalnya pembangunan yang diperuntukkan un tuk masarakat jadi terlambat.

anggaran tersebut untuk Pembangunan Pasar singkut dan juga tiga jembatan gantung yang sudah seharusnya di nikmati masarakat di ahir tahun 2013 ini dan akan tetapi gagal dan kemungkinan dibelanjakan pada tahun anggaran 2014 mendatang.

Kepala dinas Pekerjaan umum dan perumahan rakyat Ir Endang Abdul Naser mengakui hal tersebut Bahwa Memang tahun 2013 anggaran di PU PERA yang gagal di realisasikan kurang lebih 20 milyar dikarenakan efisiensi waktu yang tidak berpihak dan juga keterlambatan perencanaan.

 “ Dari pada nanti jadi temuan lebih baik kita tunda untuk tahun depan,” ujarnya.

Dijelaskan Naser anggaran 20 M tersebut semula peruntukannya untuk membangaun tiga Jembatan Gantung, yakni jembatan gantung di kecamatan Mandi angin,Jembatan gantung ujung tanjung dan juga tanjung bathin VIII dan satu pasar Kecamatan Singkut, dan juga ini akan lebih baik ditunda agar pekerjaan nya lebih maksimal dan masarkat pun menikmatinya dengan sempurna.

 “ kalau dipaksa nanti hasil pekerjaan nya tidak maksimal,” tambahnya.

Kegagalan tersebut kembali di akui oleh Endang Naser, disebabkan oleh keterlambatan perencanaan,di samping itu ia juga mengakui efisiensi waktu yang menurutnya menjadi salah satu hambatan untuk membelanjakan dana 20 milyar tersebut.

 “ ya, memang sedikit keterlambatan dari perencanaa, namun di pastikan tahun depan kelar ,” tegasnya. (yan)

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.